PO Sinar Jaya, Tawarkan Kenyamanan dengan Harga Bersahabat

Perusahaan Otobus atau yang biasa dikenal dengan PO jumlahnya cukup banyak. Meski begitu, tak banyak yang namanya cukup dikenal, dan salah satu yang terbilang dikenal banyak orang adalah PO Sinar Jaya. Baca juga: Sejarah ALS, Perusahaan Otobus dengan Trayek Terjauh Lintas Jawa-Sumatera PO Sinar Jaya hadir sejak tahun 1982 saat berkembangnya era layanan transportasi darat seperti … Continue reading PO Sinar Jaya, Tawarkan Kenyamanan dengan Harga Bersahabat