Perpanjangan Rute Trans Sarbagita Bisa Bikin Bengkak Anggaran?

Trans Sarbagita berencana memperpanjang rute koridor 2 dari GOR Ngurah Rai Denpasar menuju Batubulan. Perpanjangan rute ini nantinya agar Trans Sarbagita bisa terintegrasi dengan koridor milik bus Trans Metro Dewata. Rute yang tengah dikaji yakni dari GOR Ngurah Rai Denpasar menuju Kota Gianyar. Di mana perpanjangan rute ini juga nantinya akan menggunakan bus baru yang … Continue reading Perpanjangan Rute Trans Sarbagita Bisa Bikin Bengkak Anggaran?