Mengenal Skytrain di Changi, Benchmark APMS di Bandara Soekarno-Hatta

Bila suatu bandara telah menyandang predikat airport city, maka prasarana transportasi dan infrastruktur penunjang mobilitas penumpang ke bandara harus menjadi perhatian utama. Melengkapi akses jalan tol, menuju bandara bisa lebih ‘pasti’ dan presisi dengan airport train yang menghubungkan pusat kota dengan bandara. Masih dari sisi transportasi, pergerakan penumpang antar terminal pun tak lagi mengandalkan shuttle … Continue reading Mengenal Skytrain di Changi, Benchmark APMS di Bandara Soekarno-Hatta