Mantap, Airbus A380 Sukses Terbang Pakai Bahan Bakar Minyak Goreng Bekas

Airbus A380 sukses melakukan penerbangan uji menggunakan bahan bakar berkelanjutan (SAF) dari minyak goreng dan lemak bekas pada 25 Maret silam. Pesawat komersial di dunia itu menyelesaikan penerbangan tiga jam dari Bandara Blagnac di Toulouse ke markas besar Airbus di Occitanie, Perancis. Baca juga: Airbus Gandeng CFM Internasional, Uji Coba Mesin Berbahan Bakar Hidrogen di … Continue reading Mantap, Airbus A380 Sukses Terbang Pakai Bahan Bakar Minyak Goreng Bekas