Mampu Menampung 41 Juta Penumpang, Bandara Istanbul Dilengkapi Robot Humanoid

Bandara Istanbul yang dibuka pada Oktober 2018 lalu, kini sudah bisa menampung lebih dari 40 juta penumpang per tahunnya. Sebanyak 252.795 penerbangan baik domestik maupun internasional sudah lepas landas dan mendarat di bandara ini. Baca juga: Bandara Baru Istanbul Diharapkan Menjadi Aerotropolis Menteri Transportasi dan Infrastruktur Turki Cahit Turhan mengatakan, setelah dibuka, Bandara Istanbul mengambil alih … Continue reading Mampu Menampung 41 Juta Penumpang, Bandara Istanbul Dilengkapi Robot Humanoid