Kereta Maglev Pertama di Dunia Cuma 11 Tahun Beroperasi, Kenapa?

Bandara Birmingham, West Midlands, Inggris, berhasil mengukir sejarah pada tahun 1984. Ketika itu, kereta Maglev komersial pertama di dunia resmi beroperasi sebagai shuttle bandara atau sejenis Skytrain yang menghubungkan stasiun kereta api Internasional Birmingham dengan berbagai terminal bandara. Baca juga: TransLink Perluas Platform Stasiun SkyTrain, Penuhi Pertumbuhan Penumpang di Masa Depan Sayangnya, popularitas kereta Maglev Bandara … Continue reading Kereta Maglev Pertama di Dunia Cuma 11 Tahun Beroperasi, Kenapa?