Kabin Airbus A320 Royal Brunei Dipenuhi Asap Tipis, Pihak Maskapai Sebut “Insiden Power Bank”

Jika maskapai American Airlines baru-baru ini dihebohkan dengan kebakaran yang terjadi di kabin akibat meledaknya e-cigarette milik seorang penumpang, maka lain halnya dengan Royal Brunei Airlines yang juga mengalami hal serupa – namun dilatarbelakangi oleh penyebab lain. Kabin pesawat Airbus A320 milik Royal Brunei Airlines dengan nomor penerbangan BI636 rute Hong Kong – Bandar Seri … Continue reading Kabin Airbus A320 Royal Brunei Dipenuhi Asap Tipis, Pihak Maskapai Sebut “Insiden Power Bank”